
Pada tanggal 19 Maret 2021 yaitu acara Isra’Mi’raj yang diselenggarakan SMP Labschool Jakarta, kegiatan tersebut dilaksanakan menggunakan aplikasi Zoom. Kegiatan Isra’Mi’raj ini juga di tayangkan di Youtube !
Kegiatan Tersebut dihadiri oleh 3 angkatan SMP Labschool Serta guru-guru, Pada kegiatan tersebut diawali dengan pembukaan oleh OSIS, doa-doa yang dipimpin ROHIS dan sambutan-sambutan, setelah itu SMP Labschool mengundang Ustad Usaid Fatahurrahman sebagai pembicara untuk memberi materi tentang Isra’Mi’raj dan ke istimewaan Isra’Mi’raj.
Kegiatan Isra’Mi’raj menambah ilmu agama serta membuat kita semakin mendekatkan diri kepada Allah. Menurut saya kegiatan Isra’Mi’raj ini sangat bermanfaat.
Comments